Menu

Mode Gelap
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dengar Aspirasi Warga Tanah Kali Kedinding Saat Jum’at Curhat Tim Jihandak Brimob Polda Jatim Evakuasi Temuan Granat Nanas Di Desa Talkandang Situbondo Patroli Samapta Berbagi Bantu 20 Sak Semen Untuk Pembangunan Masjid At Taqwa Situbondo 950 Personel Gabungan Diterjunkan, Polrestabes Surabaya Amankan Demo Ojol Berkas Penggelapan Honor BPD Karang Gayam Masuk Kejari, L-KPK Apresiasi Kinerja Polres Sampang

Narkoba · 19 Sep 2024 10:33 WIB ·

Ipda Rofik : Informasi Pelepasan Tersangka Tidak Benar Dan Salah Paham Dengan Rekan Media Sudah Selesai


 oppo_34 Perbesar

oppo_34

Sidoarjo, potretrealita.com – Terkait adanya pemberitaan sebelumnya adanya dugaan pelepasan tersangka JI, Kanit 5 Satresnarkoba Polresta Sidoarjo, Ipda Rofik angkat bicara, Kamis (19/09/2024) sore.

Ipda Rofik menyampaikan bahwa informasi yang didapat oleh rekan – rekan media tidaklah benar dan terkait uang bensin yang disampaikannya kepada wartawan yang melakukan konfirmasi, merupakan uang pengganti bagi wartawan tersebut datang ke Mapolresta Sidoarjo.

“Tentu informasi tersebut tidak benar. Apalagi sampai adanya permainan uang. Kami (Satresnarkoba Polresta Sidoarjo) tegak lurus. Segala bentuk tindak pidana dalam peredaran gelap narkoba akan ditindak secara tegas,” jelasnya.

“Dan terkait uang bensin itu. Ini terjadi miskomunikasi. Dimana, saya kan mengundang rekan media untuk datang ke kantor guna menjelaskan informasi tersebut. Dan uang bensin tersebut sebagai ganti uang rekan media yang digunakan untuk membelu bensin ketika datang menggunakan kendaraan ke Mapolresta Sidoarjo,” lanjutnya.

Beliau tidak menyalahkan atau mempermasalahkan rekan media yang salah paham terhadap maksud beliau yang ingin mengganti uang transportasi rekan media yang akan melakukan komfirmasi.

“Tidak ada maksud ataupun niat saya untuk melecehkan rekan media lho ya. Karena instansi kepolisian dengan rekan media merupakan mitra yang sangat baik. Jadi dengan adanya penjelasan ini, sudah tidak ada lagi kesalahpahaman antara kami (kanit dan wartawan).

Dengan adanya miskomunikasi ini menjadi sebuah pembelajaran agar kedepannya dapat menjelaskan maksudnya dengan jelas. Beliau berharap sinergitas anatra dirinya dengan rekan media kedepannya semakin harmonis.

“Alhamdulillah kesalahpahaman ini dapat selesai dengan baik. Dan saya tegaskan lagi bahwa kami tegak lurus memberantas peredaran narkoba. Dan kami berharap rekan media dapat membantu tugas kami,” pungkasnya. (Red)

Artikel ini telah dibaca 29 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jaringan Anti Rasuah Menggelar Aksi Unjuk Rasa Di Depan Mapolda Jatim, Diduga Korupsi Dana PEN Di Sampang Madura

6 Februari 2025 - 08:42 WIB

Puluhan Paket Sabu Dari Tangan Seorang Pengedar Berhasil Diamankan Satresnarkoba Polrestabes Surabaya

5 Februari 2025 - 09:14 WIB

Polres Probolinggo Berhasil Amankan 3 Tersangka Sindikat Pembobol ATM Asal Lampung

5 Februari 2025 - 09:05 WIB

Kades Pranti dan Perangkat Desa, Menjelaskan Dugaan Korupsi Oleh Salah Satu Awak Media Pada Proyek PJU dan TPT: Semua Sesuai Aturan

5 Februari 2025 - 06:07 WIB

Polres Bondowoso bersama BPBD Siapkan Personel Tangani Bencana Hidrometeorologi

5 Februari 2025 - 06:01 WIB

LSM Triga Nusantara Indonesia Soroti Dugaan Penyalahgunaan Wewenang Pj Bupati Bekasi, Deddy Supriadi

5 Februari 2025 - 05:57 WIB

Trending di Bekasi