Menu

Mode Gelap
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dengar Aspirasi Warga Tanah Kali Kedinding Saat Jum’at Curhat Tim Jihandak Brimob Polda Jatim Evakuasi Temuan Granat Nanas Di Desa Talkandang Situbondo Patroli Samapta Berbagi Bantu 20 Sak Semen Untuk Pembangunan Masjid At Taqwa Situbondo 950 Personel Gabungan Diterjunkan, Polrestabes Surabaya Amankan Demo Ojol Berkas Penggelapan Honor BPD Karang Gayam Masuk Kejari, L-KPK Apresiasi Kinerja Polres Sampang

Kpu · 12 Okt 2024 03:46 WIB ·

Polres Pelabuhan Tanjungperak Tingkatkan Pengamanan Gudang KPU Pilkada 2024


 Polres Pelabuhan Tanjungperak Tingkatkan Pengamanan Gudang KPU Pilkada 2024 Perbesar

Tanjungperak, Potretrealita.com – Kontestasi politik segera berlangsung. Mengingat, sejumlah daerah di Jatim bakal melaksanakan Pilkada 2024 serentak.

Beberapa persiapan pengamanan pun mulai dilakukan. Salah satunya pengecekan gudang logistik kesiapan pemilihan umum (pemilu).

Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP William Cornelis Tanasale mengatakan kegiatan tersebut berlangsung sejak Senin (7/10/2024) lalu. Tepatnya di Gudang Logistik KPU Pilkada, Jalan Margomulyo Surabaya.

“Pengecekan gudang logistik kesiapan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim serta Walikota Surabaya 2024 telah kami lakukan,” kata William dalam keterangannya, Jumat (11/10/2024).

Hal senada disampaikan Kabag Ops Polres Pelabuhan Tanjung Perak Kompol Dwi Basuki Nugroho. Menurutnya, pengecekan dilakukan bersama petugas KPU terkait.

“Saat pengecekan, kami didampingi petugas jaga gudang KPU melaksanakan pengecekan di dalam gudang logistik KPU,” ujarnya.

Sementara itu, Kasi Humas Polres Pelabuhan Tanjung Perak Iptu Suroto memastikan tak hanya pengecekan gudang logistik saja yang dilakukan. Ia menyatakan juga dilakukan pengecekan kesehatan.

“Selain pengecekan personel dan administrasi buku mutasi personil jaga gudang logistik KPU Pilkada, ada pula 2 petugas Sidokes Polres Pelabuhan Tanjung Perak untuk dilakukan pengecekan kesehatan pada petugas dan anggota yang berjaga di lokasi,” tuturnya. (Mul)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Seorang Mahasiswi Di Bunuh Oleh Pacarnya Sendiri, Kini Pelaku Sudah Ditangkap Polisi

3 Desember 2024 - 11:06 WIB

Polres Gresik Periksa Kesehatan Petugas Pengamanan KPU dan Bawaslu

3 Desember 2024 - 10:56 WIB

Menteri Perdagangan Apresiasi Polres Pelabuhan Tanjungperak Ungkap Barang Impor Ilegal Senilai 9,8 M

3 Desember 2024 - 10:52 WIB

Polresta Banyuwangi Siagakan Ratusan Personel Gabungan, Amankan Rekapitulasi Hitung Suara Pilkada 2024

3 Desember 2024 - 10:47 WIB

Polisi Peduli, Polres Blitar Salurkan Bantuan dan Siapkan Dapur Umum untuk Warga Terdampak Banjir

3 Desember 2024 - 10:40 WIB

Polisi Peduli, Polres Malang Berbagi Makanan Bergizi untuk Pelajar Terdampak Banjir

3 Desember 2024 - 10:33 WIB

Trending di Malang